Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2013

Rasa Cinta Pada Tiap Manusia ^^

“ Setiap manusia punya rasa cinta, yang mesti dijaga kesucian nya, namun ada kala insan tak berdaya, saat dusta mampir bertahta” -           - (Lirik lagu Bidadari Surga-Alm. Ust.Jefry) Ya, setiap manusia pastilah memiliki rasa cinta kepada lawan jenis nya. Hal yang normal-normal saja bukan? Rasa cinta pastilah ada pada tiap-tiap manusia, tidak bisa tidak. Entah jika tidak memiliki rasa cinta mungkin hatinya telah rusak serusak-rusak nya. Banyak pertanyaan ketika aku telah beranjak dewasa ini terlebih ketika aku telah lulus dari tahapan sekolah menengah atas. “Kamu sudah punya pacar?”, “Kamu beneran engga pernah pacaran?”, “Emang bisa menikah tanpa pacaran?”, “Kok bisa sih kamu engga pacaran? Engga risih?” Pertanyaan demi pertanyaan datang menyapa, terutama saat aku bersama dengan teman-temanku yang mayoritas adalah beragama Islam. Sudah seperti makanan sehari-hari pertanyaan seperti itu datang padaku. Lalu aku? Aku menjawab pertanyaan-pertanyaan nya hanya den

Belajar dari Ikan Salmon

Banyak hikmah yang dapat kita ambil dari ikan salmon. Ikan salmon itu mahal harganya karena langka di pasaran dan salah satu faktornya pun juga karena ikan salmon kaya akan gizi. Pernah saya diceritakan tentang ikan salmon oleh seorang wanita keren dan cukup terkenal dikancah nasional maupun internasional karena inspirasi yang dapat menjadi kebermanfaatan dalam hidup nya.  “Ikan salmon itu lahir ke dunia dalam keadaan yatim piatu, dia tidak mempunyai ayah dan ibu, begitulah Allah menciptakan jalan hidup ikan salmon.  Karena menurut riset penelitian ikan salmon betina dan jantan mati saat bertelur mengeluarkan anak-anak nya yang baru. Anak-anak salmon ini setelah lahir harus bertahan hidup sendirian dan harus mencari makan sendirian. Ikan salmon harus menerjang arus untuk mencari makan di pinggiran sungai, ia mencari plankton-plankton untuk dimakan. Setelah berumur empat tahun usia maksimal produktif nya ikan salmon betina bereproduksi dengan jantan. Dan tahukah kamu bahwa